Pages

Jumat, 18 November 2011

Heboh Foto Berciuman Obama


Siapa yang tidak kenal dengan Barrack Obama, beliau adalah satu-satunya Presiden United State of America yang berkulit hitam.

Baru-baru ini tersebar luas foto Presiden Amerika yang mencium mitranya dari Venezuelan Hugo Chavez dan Presiden China Hu Jintao tepat di bibir. selain itu juga ada foto Mahmoud Abbas memeluk Benjamin Netanyahu dan jerman Angela Merkel dengan Nicolas Sarkozy. 

Munculnya foto ini menimbulkan banyak reaksi yang kuat dan meminta penarikan segeran  kampanye tersebut, salah satunya yaitu dari gedung putih. Gedung Putih sudah memiliki kebijakan yang telah lama tidak menyetujui adanya penggunaan baik penggunaan nama presiden maupun persamaan presiden sebagai untuk tujuan komersial.

 
Selain itu kampanya controversial itu juga telah memancing kecaman dari Vatikan pada poster Paus Benedictus XVI mencium Imam Al-Tayeb. 

Vatikan mengatakan penggambaran Paus oleh Benneton itu melukai martabat dan perasaan para penganut agama. Mereka akan mengambil tindakan untuk mencegah penyebaran foto-foto tersebut di media massa dan di tempat lainnya.

Ternyata foto-foto ini adalah salah satu editan Photoshop untuk kampanye yang diluncurkan oleh United Colors of Benneton, yaitu sebuah perusahaan industry fashion Italy yang memproduksi pakaian, accessories dan perlengkapan sepatu.
Poster-poster in terlihat sangat jelas di toko-toko pakaian Benneton di seluruh dunia dan juga bahkan di surat kabar, majalah maupun internet.
Mereka memasang foto-foto tersebut untuk mempromosikan ide “unhate”, dan Benneton berharap kampanye ini akan memberikan kontribusi agar terciptanya budaya toleransi dan nantinya kebencian akan sirna.
Untuk kalian yang menyukai design-design Benneton ini adalah salah satu Fashion Show Benneton Spring/Summer Collection 2011.
Ternyata foto-foto ini adalah salah satu editan Photoshop untuk kampanye yang diluncurkan oleh United Colors of Benneton, yaitu sebuah perusahaan industry fashion Italy yang memproduksi pakaian, accessories dan perlengkapan sepatu.

Poster-poster in terlihat sangat jelas di toko-toko pakaian Benneton di seluruh dunia dan juga bahkan di surat kabar, majalah maupun internet.

Mereka memasang foto-foto tersebut untuk mempromosikan ide “unhate”, dan Benneton berharap kampanye ini akan memberikan kontribusi agar terciptanya budaya toleransi dan nantinya kebencian akan sirna. 

Untuk kalian yang menyukai design-design Benneton ini adalah salah satu Fashion Show Benneton Spring/Summer Collection 2011.


Sumber Gambar:



0 komentar:

Posting Komentar